Karimun , potretkepri.com-Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Karimun , Provinsi Kepulauan Riau , dikunjungi oleh Komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Karimun.Rombongan KPU Kabupaten Karimun ini diterima oleh Ketua DPRD M Yusuf Sirat.
Kunujungan ini adalah dalam rangka silaturahmi antara DPRD Karimun dan KPU Kabupaten Karimun serta sekaligus memberi cinderamata sebaga ucapan terimakasih atas dukungan yang diberikan DPRD Kabupaten dalam rangka untuk mensusseskan Pemilu serentak tahun 2019 silam di Kabupaten Karimun.
Tidak itu saja.pada pertemuan kali ini dibahas kelanjutan atau disampakan proses KPU dalam rangka untuk melaksanakan tahapan pemilu gubernur dan wakil gubernur serta pemilihan bupati serta wakil bupati tahun 2020.
Sementara itu , Ketua DPRD Kabupaten Karimun memberikan apresiasi atas kinerja KPU dalam pelaksanaan tahapan pemilu serentaj ditahun 2020 ini. (dian)